Minum Air Teratur Bisa Mencegah Kulit Kering

Mencegah kulit kering - Beribu alasan Anda sangat membutuhkan air. Anda bahkan tidak akan bisa hidup sehari tanpa minum air sekali pun. Bukan hanya untuk mandi dan membersihkan diri, airmemegang memliki peranan penting dalam tubuh, seperti misalnya menjaga suhu tubuh, melancarkan pencernaan dan proses pembuangan zat sisa, dan menjaga organ tubuh berfungsi secara optimal. Kegunaan air adalah untuk dapat menjaga kelembaban atau mencegah dehidrasi, namun bukan berarti Anda bisa menyelesaikan masalah kulit kering dengan minum air teratur dan banyak. Air akan masuk ke dalam sistem pencernaan, bukan mengalir ke kulit. Anda bukan tanaman.

Minum Air Teratur Bisa Mencegah Kulit Kering
Minum Air Teratur Bisa Mencegah Kulit Kering
Proses air yang masuk ke dalam sistem pencernaan akan diserap dan dialirkan ke dalam aliran darah dan dikeluarkan lagi melalui ginjal untuk membuang zat sisa yang dibawa darah. Apa pun tipe kulit Anda, baik itu berminyak, normal, kombinasi, atau kering, dipengaruhi oleh gen yang Anda miliki.  Kelembaban alami kulit sangat bergantung pada pelindung kulit bernama lipid pada kulit Anda. Lapisan lipid ini akan menjaga kelembaban kulit atau menjaga kulit dari iritasi, kuman dan sebagainya. Untuk menjaga kelembaban kulit atau mengatasi kulit kering, beberapa hal yang perlu Anda lakukan adalah meminimalisasi kemungkinan seperti berikut ini.

Mencegah Kulit Kering

  • Kulit terpapar matahari sehingga mudah menguap
  • Ruangan ber - AC yang terlalu lama
  • Angin kencang dan kering
  • Minum minuman beralkohol
  • Terlalu lama berendam atau mandi
  • Menggunakan sabun mandi yang tidak membuat kulit kering
Cara yang mudah dalam mengatur pola makan akan memengaruhi kelembaban dan kekuatan kulit, seperti misalnya konsumsi sayuran, buah, minyak zaitun, kacang kenari dan sebagainya. Jangan lupa sering memakai lotion untuk menjaga kelembaban kulit. Walaupun kelembapan udara di sekitar cukup tinggi, terkadang kulit terasa kering, mirip ketika kita berada di daerah subtropika yang jauh dari laut.

Permukaan kulit di sudut bibir akan menjadi pecah - pecah, kulit terasa seperti kertas, mimisan,  atau terasa kering di jari - jari tangan dan kaki.  Minum banyak air tak akan membantu. Sering minum air tidak membantu. Mungkin air yang kita minum tidak terserap dengan baik oleh tubuh, atau bisa karena peristiwa osmosis, terlalu banyak minum air membuat dehidrasi.

Bagaimana jika kita atasi dengan meminum vitamin C? Tentu bukan pilihan yang baik. Sudah lama kita meninggalkan dan menjauhi suplemen. Sudahkah Anda mencoba mengatasinya dengan banyak makan buah segar atau sayur segar berwarna hijau? zat dalam buah segar dan sayur segar membantu penyerapan air ke dalam tubuh.

Jika kita hanya minum air dalam jumlah banyak, air akan mudah keluar begitu saja. Apalagi jika kita mengonsumsi kopi dan teh. Seperti yang diteliti oleh para ilmuwan yang cenderung mengatakan bahwa kopi atau teh justru membuat dehidrasi karena bersifat diuretik. Tapi akhir - akhir ini banyak penelitian yang mengatakan bahwa "kafein tidak bersifat diuretik seperti yang diperkirakan semula" atau "mengonsumsi kopi dan teh secara moderat (tidak berlebihan) tidak akan menyebabkan dehidrasi".  Kalau air saja tidak mudah terserap, apalagi kopi dan teh. Mereka yang mengenyangkan diri dengan buah segar matang tak berlemak lokal musim segar serta melengkapinya dengan jus sayur segar berwarna hijau organik dan sedikit mengonsumsi makanan yang menyebabkan dehidrasi seperti:
  • Banyak mengandung garam
  • Banyak mengandung penguat rasa
  • Mengandung kadar air yang sedikit seperti kacang
  • Mengandung berbagai polutan seperti pada daging, ikan, unggas, telur, susu dan produk yang terbuat darinya
  • Gorengan, dan seterusnya
Sebenarnya beberapa daftar makanan diatas tidak akan pernah mengalami kekeringan kulit atau dehidrasi. Zat yang disebutkan di atas memaksa ginjal, empedu dan hati bekerja keras untuk mengeliminasi racun yang ada. Mereka memerlukan air dalam jumlah yang sangat banyak untuk bisa melarutkannya.


Maka dari itu, kalau ingin mendapatkan kulit yang segar dan tidak kering tanpa pelembab, kenapa kita tidak sering mengadakan pesta buah segar matang manis tak berlemak yang harganya sangat terjangkau dan sangat bermanfaat untuk mencegah kulit kering

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Minum Air Teratur Bisa Mencegah Kulit Kering"

Post a Comment