WAYBASE - Hidup sehat dengan cara-cara yang sehat.menjadikan madu sebagai obat batuk tradisional.Gangguan kesehatan yang satu ini bisa terjadi pada diri setiap orang.Meskipun bukan merupakn suatu penyakit yang kronis,akan tetapi bila terjadi pada diri kita akn cukup mengganggu semua aktivitas kita.Dalam ilmu medis,gangguan kesehatan ini dikenal ada beberapa jenis golongan :
- batuk kering atau batuk tanpa dahak
- batuk berdahak
- batuk tahunan atau permanen
- batuk dengan suara berdengih atau melengking dan sukar bernafas
- batuk darah
Dalam dunia kesehatan memang banyak ditawarkan adanya obat-obatan kimia,akan tetapi sesungguhnya obat-obatan tersebut tanpa kita sadari memiliki efek tersendiri yang terkadang malah akan merugikan kesehatan tubuh.Oleh karenanya pada kesempatan kali ini kami akan mencoba memaparkan kepada anda beberapa cara meramu obat batuk tradisional yang terbukti mampu mengobati gangguan kesehatan tersebut.
- Pengobatan untuk segala jenis batuk yang paling utama adalah banyak meminum air atau cairan lain seperti sari buah atau jus buah – buahan seperti jus jeruk. Tindakan ini sangat bermanfaat dibanding meminum obat apa-pun, terutama ditujukan untuk mencairkan lendir atau dahak.
- Pengobatan dapat dibantu dengan menghirup uap air panas, caranya; duduk di kursi dan simpan ember yang berisi air mendidih di dekat kaki kita, bebrapa orang menyenangi menambah air panas dicampur daun eucalyptus atau vaporub atau minyak permen, tapi air saja sudah cukup. Tutup atau kerudungi dengan sehelai kain seperti handuk sampai menutupi ember untuk menahan uap panas yang mengepul yang akan kita hirup. Uap tersebut kita hirup dalam-dalam selama kurang lebih 15 menit.
- Minumlah campuran 1 sendok teh madu lebah dengan 1 sendok teh perasan jeruk nipis. Diminum setiap 3 jam sekali.
Belum ada tanggapan untuk "Madu Obat Batuk Tardisional Paling Manjur"
Post a Comment